,

MAARIF Institute akan Menciptakan Bid’ah-Bid’ah Baru

MAARIF Institute, Jakarta - Ada istilah menarik yang muncul dalam pertemuan silaturahmi dan ramah tamah bersama Media Massa di kantor MAARIF Institute, Kamis (13/06). Hal menariknya yaitu “MAARIF Institute perlu menciptakan bid’ah-bid’ah…
,

Profile Andar Nubowo (Direktur Eksekutif MAARIF Institute)

MAARIF Institute, Jakarta — Andar Nubowo merupakan aktivis Jaringan Intelektual Muda Muhammadiyah (JIMM) kelahiran Wonosobo, 12 Mei 1980. Kader Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) ini mengawali pendidikan tingginya di Universitas Islam Negeri…
, ,

Yayasan Ahmad Syafii Maarif Menetapkan Andar Nubowo, DEA., Ph.D. sebagai Direktur Eksekutif, dan Abd. Rohim Ghazali sebagai Senior Fellow

MAARIF Institute, Jakarta, 21 Mei 2024 — Yayasan Ahmad Syafii Maarif yang menaungi lembaga MAARIF Institute for Culture and Humanity telah melakukan rapat yang menetapkan Direktur Eksekutif dan Senior Fellow MAARIF Instute baru. Hasil rapat…
,

MAARIF Institute Bahas Moderasi Beragama dalam Acara Tadarus Ramadhan

MAARIF Institute-Kali kedua dalam bulan Ramadhan 1445 H ini, MAARIF Institute menggelar acara Tadarus Ramadhan. Kegiatan kali ini membedah buku “Jalan Baru Moderasi Beragama: Mensyukuri 66 Tahun Haedar Nashir”. Acara ini dihadiri oleh…
,

Kajian Ramadhan MAARIF Institute, Bedah Buku Terbaru 3 Cendekiawan Muslim

MAARIF Institute-Kajian Ramadhan Maarif Institute bertajuk ‘Memperkuat Dialog Lintas Agama, Lintas Budaya, dan Lintas Gender”, sesi pertama, Jumat (15/3/2024) di kantor MAARIF Institute, Jakarta, membedah buku karya Prof Dr Musdah…
,

LUNCURKAN JURNAL, MAARIF INSTITUTE DISKUSIKANPEMIKIRAN BUYA SYAFII

MAARIF Institute, Jakarta – MAARIF Institute bekerjasama dengan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Jakarta, menyelenggarakan acara peluncuran dan diskusi Jurnal MAARIF Vol. 18 No. 2Desember 2023 dengan tema…
,

MAARIF INSTITUTE PERKUAT PELAJAR SEBAGAI AGEN TOLERANSI DAN PERDAMAIAN

Bandung - MAARIF Institute Kembali menggelar acara Jambore Pelajar Teladan Bangsa X 2023, sejak pertama kali digelar pada 2012. Kegiatan ini berlangsung selama lima hari, 26 – 30 Desember 2023, di Balai Besar Penjaminan Mutu Pendidikan (BBPMP),…
, ,

PERKUAT KAPASITAS GURU AGAMA, MAARIF INSTITUTE GELAR PELATIHAN INKLUSI SOSIAL-KEAGAMAAN

AMBON - MAARIF Institute menyelenggarakan Pelatihan LOVE (Living Our Values Everyday: Penguatan Nilai-nilai Inklusi Sosial-Keagamaan untuk Guru-guru Pendidikan lintas Agama tingkat SMA di Ambon. Pelatihan yang digelar selama tiga hari, sejak…
, ,

Buya Syafii Maarif Menerima Penghargaan Lifetime Achievement dari Liputan6 Awards 2023

MAARIF Institute - Jakarta - Prof. Dr. Ahmad Syafii Maarif yang dikenal sebagai guru bangsa dan cendekiawan menerima penghargaan Lifetime Achievement dari Liputan6 Awards 2023. Penghargaan ini diberikan atas dedikasinya memperjuangkan isu isu…
,

Pelatihan LOVE Maarif Institute di Lamongan, Membuka Ruang Diskursif untuk Guru Agama

Pelatihan LOVE (Living Our Values Everyday) dalam penguatan nilai-nilai inklusi sosial keagamaan untuk guru-guru pendidikan agama oleh Maarif Institute telah memasuki pada pertemuan yang ke-3. Setelah pelatihan di Malang dan Bekasi, Saat ini,…